Rabu, 15 Mei 2024

Ini Caranya Belajar Mengendarai Sepeda Motor bagi Pemula

RoadRide.id – Saat ini semakin banyak pengguna dari berbagai kalangan usia mulai memberanikan diri untuk mengendarai sepeda motor, terutama matic.

Namun, hal tersebut juga tidak dapat dibenarkan karena pengendara sepeda motor yang benar adalah mereka yang sudah paham cara berkendara yang baik, serta yang benar-benar menguasai hal-hal dalam teknik berkendara.

Dengan demikian, maka akan muncul adanya peningkatan angka kecelakaan yang disebabkan oleh pengendara yang belum paham betul tata cara berkendara yang baik.

Sebaiknya, bagi para pengendara pemula terlebih dahulu mencari tahu apa-apa saja hal yang harus dilakukan sebelum memulai berkendara sepeda motor.

Baca juga: Cara Menyalip yang Benar saat Anda Mengendarai Mobil di Jalan

Berikut adalah tips-tips belajar berkendara sepeda motor untuk pemula:

Pertama, perlu menguasai hal-hal dasar yakni setiap hal kecil yang ada di sepeda motor serta tata cara berkendara yang benar.

Di awali dari cara berdiri yang benar dengan motor, cara menarik tuas gas, persiapan kopling, hingga penyesuaian rem dalam beberapa keadaan tertentu.

Apabila semua hal-hal tersebut sudah dikuasai, maka dapat dikatakan pemula sudah cukup siap 40 persen untuk dapat berkendara sepeda motor.

Baca juga: Langkah Mudah Merawat Motor Listrik

Hal-hal yang perlu diperhatikan lainnya adalah rambu-rambu lalu lintas yang wajib dipatuhi oleh seluruh pengguna jalan dengan tujuan untuk menyelamatkan diri sendiri maupun para pengguna jalan lainnya.

BERITA TERKAIT

BERITA PILIHAN

- Advertisement -

Stay Connected

0FansSuka
201PengikutMengikuti
3,912PengikutMengikuti
21,700PelangganBerlangganan

BERITA TERBARU

POPULER